ICO NEWS & INFORMATION

Information About Ico & Tutorial

Wednesday 28 March 2018

SKYFchain - Operasi Platform Business-to-Robots (B2R) Blockchain Pertama

    Saat ini di dunia sudah banyak orang yang mengetahui apa itu blockchain yang mana banyak di gunakan di banyak sektor,  seperti sektor bisnis, game, investasi dan masih banyak lagi. Skyfchain adalah salah satu yang memanfaatkan keunggulan blockchain dalam industri.

Apa Itu SKYFchain?

    SKYFchain adalah industri robot cargo yang di bangun di atas kendaraan udara (Drone) yang tak berawak, Yang mengembangkan pasar udara, laut, dan pengiriman robot udara serta menetapkan standar baru dalam pembiayaan, manufaktur, layanan, dan mengasuransi robot cargo.

Apa Itu Drone?

    Dron adalah kendaraan udara tak berawak. UAV dapat dikendalikan dari jarak jauh, dan dapat terbang secara mandiri dengan perangkat lunak yang ada di dalamnya (rencana penerbangan), bekerja dalam kaitan erat dengan sensor on-board dan sistem GPS.

    Sekarang drone telah banyak digunakan, mulai dari operasi pencarian dan penyelamatan, pengawasan, pemantauan cuaca, lalu lintas, pemadaman kebakaran, untuk keperluan pribadi, bisnis dengan penekanan pada pemotretan foto dan video, di bidang pertanian dan bahkan dalam layanan pengiriman kargo. Karena permintaan yang besar untuk drone komersial dan pribadi juga menyebabkan sejumlah masalah terkait keselamatan, berkaitan dengan konsekuensi tabrakan dan hilangnya kontrol. Dalam hal ini, banyak negara di tingkat legislatif telah memperkenalkan sejumlah amandemen pada kode udara.

Tujuan SKYFchain

    Skyfchain bertujuan untuk mengintegrasikan informasi untuk semua pelaku pasar dan mengatur pelaksanaan kontrak cerdas untuk transaksi, Platform akan mengumpulkan komisi dari setiap transaksi dan Semua transaksi akan dibayarkan dalam mata uang USD atau lainnya tetapi dikonfersikan dalam sistem menggunakan token SKYFT.

    Karena dalam industri pasar drone masalah utama adalah tidak ada transparansi oleh sebab itu Skyfchain memberikan solusi yang mana transparan, platform yang terpercaya dan penguna mengontrol penuh aaset mereka masing-masing.

Bagaimana SKYFchain Bekerja?

    SKYFchain menerbitkan token SKYFT yang akan digunakan untuk setiap transaksi di dalam SKYFchain. Seorang pengguna meminta transaksi di SKYFchain dan membayar dengan aman dalam uang fiat melalui kontrak cerdasnya SKYFchain, meminta token SKYFT di pertukaran crypto untuk melakukan transaksi.


Token SKYFT

Total token adalah 1,200,000,000 yang mana di akhir ICO harga token 0.065 USD per 1 token SKYFT.
  • Simbol - SKYFT
  • Jumlah Token - 1,200,000,000
  • Soft Cap - $1,000,000
  • Hard Cap - $30,000,000
  • Minimal pembelian - 3000
Untuk penjualan token SKYFT akan dilakukan menjadi 2 tahap, yaitu Pre-Ico dan Crowdsale (ICO).
  • Untuk Pre-Ico akan di laksanakan pada 1 maret 2018 dan hanya 51,300,000 token SKYFT yang di alokasikan untuk Pre-Ico.
  • Untuk Crowdsale (ICO) akan di laksanakan pada mei 2018 dan hanya 528,000,000 token SKYFT yang di alokasikan untuk Crowdsale, untuk token yang tidak terjual akan di bakar. Detail penjualannya akan di umumkan di https://www.skyfchain.io/.
Untuk pembelian Token SKYFT akan mendapatkan bonus sebagai berikut:

Alokasi Token

  • 44% (528.000.000) Crowdsale (Pre-ICO and ICO).
  • 15% (180.000.000) Network Development Fund (NDF) - untuk mendukung super node selama tiga tahun pertama operasi blockchain (50% dari NDF akan dihabiskan di tahun pertama, 35% selama tahun kedua dan 15% selama tahun ketiga).
  • 10% (120.000.000) Dana Pengembangan komunitas (CDF) - untuk menstimulasi pertumbuhan dari jaringan mitra dan komunitas pengembang.
  • 9,5% (114.000.000) Cadangan untuk di bekukan selama satu tahun.
  • 1,5% (18.000.000) Untuk Dana Bounty.
  • 20% (240.000.000) Untuk Tim.

Penggunaan Dana

  • 45% Untuk Penelitian & Pengembangan - Termasuk gaji penuh, kontraktor, penelitian selama setahun.
  • 25% Untuk Marketing & Pengembangan Platform - Untuk membangun kampanye pemasaran yang kuat di beberapa bahasa, akuisisi pengguna, dll.
  • 24% Untuk Operasi, Bisnis dan Pengembangan Perusahaan - Untuk mengembangkan bisnis melalui kemitraan strategis, integrasi dengan berbagai pemangku kepentingan, dan memperoleh atau bermitra dengan proyek-proyeknya yang relevan.
  • 6% Untuk Hukum & Administrasi - Hukum, perlindungan IP, akuntansi, dan layanan pihak ketiga lainnya yang dibutuhkan untuk menjalankan organisasi.

Roadmap


Tim


  • Alexander Timofeev - CEO
  • Maxim Khabur - CMO
  • Valery Krivenko - IR
  • Nickolay Kovshov - Lead IT Developer
  • Dmitry Arsentyev - Drone development
  • Marat Sabirov - Autopilot design
  • Tarlan Kornilov - Law partner
  • Olga Budnik - PR
  • Nail Zinnurov - Drone design
  • Christian Lorentzen - BDO in USA
  • Ilya Rodin - GR
  • Alena Narinyani - Head of SMM
  • Katya Bublik - Head of digital marketing
  • Sergey Shilin - Software Engineer
  • Alexander Malikov - Software Engineer

Penasihat

  • Michael Terpin - Founder of CoinAgenda
  • Alexey Arkhipov - Managing partner at QIWI Blockchain technologies
  • Alexander Ivanov - Expert in global business development
  • Igor Karavaev - ICO advisor

Klien


List ICO

Untuk informasi lebih lanjut mengenai SKYFchain, Silahkan kunjungi link dibawah ini:
Created By: INAQAMAQQU
Bitcointalk Profile Link: https://bitcointalk.org/index.php?action=profile;u=1113323
Telegram: @inakamakku
ETH Address: 0xb01ED849a9f602cb01b62A5072d79182bc230f20

No comments:

Post a Comment